Ada sejumlah prinsip yang digunakan dalam pengembangan kurikulum 2013 diantaranya : Prinsip relevansi, kurikulum harus disusun sesuai dengan tuntutan kebutuhan dan kehidupan peserta didik, Prinsip efektifitas, berkaitan dengan tingkat keberhasilan pelaksanaan kurikukulum, Prinsip kontuyunitas, kurikulum berbagai tingkat kelas dan jenjang pendidikan disusun secara bersinambungan, Prinsip fleksibelitas, program berlaku untuk semua anak terdapat kesempatan kepada anak untuk mengambil program-program pilihan
Prinsip integritas, kurikulum hedaknya memperhatikan dalam rangka pembentukan kepribadian yang terpadu.