Results (
English) 1:
[Copy]Copied!
Bekerja dalam pengolahan emas dan perak memerlukan cara yang tepat dan benar , seringkali saya melihat orang bekerja dengan asal asalan, sehingga tidak mendapatkan hasil yang di inginkan. untuk mengolah kita harus mengerti darimana asal bahan / limbah tersebut di dapat. contoh 1. tambang 2. bekas glondong 3. air sepuhan emas dan perak 4. limbah fixer /air film 5. elektronik6. jam / perhiasan dan barang lain berlapis emas7. film dan logam yang ada dalam lapisan plastik 8. sisa pembakaran logam 9. Perhiasan emas dan perak yang rusak 10. kotoran selep emas dan perak. 11. rongsok emas dan perak 12 dan lain lain jenis limbahuntuk mengolahnya menjadi logam murni, di perlukan tehnik dan efisiensi kerja, sehingga dapat menghasilkan keuntungan, dan juga unsur kehati hatian sangat di perlukan, karena dalam pengolahannya beberapa metode menggunakan kimia berbahaya, oleh karena itu perlu di perhatikan cara pengolahannya, dan jika dapat memakai tehnik yang lebih mudah dan tidak berbahaya, itu lebih baik. jika anda berminat mengolah logam emas dan perak dapat menghubungi kami
Being translated, please wait..